RSS Feed

Monday, August 29, 2011

Pilihan Warna Pada Flying Bird Twitter

burung twitter pilihan warna
Seperti yang sudah saya posting pada Flying Bird Twitter Warna Standar pada blog, sebenarnya banyak sekali versi untuk membuat animasi semacam itu. Diantaranya adalah membuat animasi burung terbang twitter dengan pilihan warna. Melalui cara ini sobat akan dapat menyesuaikan warna burung twitter dengan background web/blog sobat. Karena animasi semacam ini kelihatan kurang menarik jika tidak disesuaikan dengan background web/blog sobat. Sebagai contoh pada pada blog ini menggunakan animasi burung terbang twitter dengan warna putih. Pada awalnya saya menggunakan burung twitter dengan warna standar twitter, namun kelihatan kurang cocok dengan background blog yang berwarna merah sehingga saya mengubahnya. Itu hanya penilaian saya saja, sobat dapat dengan bebas mengubah warna burung tersebut pada blog sobat. Jika tertarik caranya adalah :
1. Log in ke blogsobat, klik Rancangan/Design, kemudian klik Edit Html 
2. Cari kode </body> , letaknya ada dibawah kode html blog sobat. Kemudian tempatkan kode script berikut dibawah kode </body>. Disesuaikan dengan warna yang sobat inginkan.

Burung twitter warna merah/red :

<script type="text/javascript" src="https://sites.google.com/site/exeloph/file/Twitterbang.js"></script>

<script type="text/javascript">

varbirdSprite="https://lh5.googleusercontent.com/_6TkGtddC4V4/TWCovySxGkI/AAAAAAAAACo/

Q1lEVEwc0h0/red.png"; var targetElems=new

Array("img","hr","table","td","div","input","textarea","button","select","ul","ol","li","h1","h2","h3","h

4","p","code","object","a","b","strong","span"); var twitterAccount = "http://twitter.com/ AKUN

TWITTER SOBAT ";var tweetThisText = "Twitter - AKUN TWITTER SOBAT http://ALAMAT

BLOG SOBAT/";tripleflapInit();</script>


Jangan lupa ganti tulisan AKUN TWITTER SOBAT dengan akun sobat di twitter dan tulisan ALAMAT BLOG SOBAT dengan alamat blog sobat. Jika ingin merubah warna burung twitter-nya, sobat hanya mengganti kode yang berwarna merah tersebut diatas dengan warna yang dikehendaki :

Burung twitter warna biru/blue :
https://lh3.googleusercontent.com/_6TkGtddC4V4/TWCoviDo5eI/AAAAAAAAACc/
GwRThbgshzg/Blue.png

Burung twitter warna hitam/black :
https://lh6.googleusercontent.com/_6TkGtddC4V4/TWCovpFjFhI/AAAAAAAAACY/
ARr-oAfLGbQ/black.png

Burung twitter warna hijau/green :
https://lh5.googleusercontent.com/_6TkGtddC4V4/TWCm0Q2_JrI/AAAAAAAAACE/
yvQ-B_mOU4M/Green.png

Burung twitter warna putih/white :
https://lh4.googleusercontent.com/_6TkGtddC4V4/TWCpGR129yI/AAAAAAAAAC0/
cSCyziErask/white.png

Burung twitter warna biru standart twitter/bluetwitt :
https://lh3.googleusercontent.com/_6TkGtddC4V4/TWCplect9lI/AAAAAAAAADI/
6tK12S_REt8/bluetwit.png

Burung twitter warna kuning/yellow :
https://lh4.googleusercontent.com/_6TkGtddC4V4/TWCpGVPSReI/AAAAAAAAAC4/
euPGFfzzNrg/yellow.png

Burung twitter warna cokelat/brown :
https://lh4.googleusercontent.com/_6TkGtddC4V4/TWCov8FAEyI/AAAAAAAAACg/
WX-bDiqBKkM/brown.png

Burung twitter warna ungu/purple :
https://lh3.googleusercontent.com/_6TkGtddC4V4/TWCovz6HiKI/AAAAAAAAACk/
HouI2e4kE9c/purple.png

Demikian versi-versi dari pilihan warna pada animasi burung terbang twitter. Sobat dapat memilih sesuai dengan warna kesukaan sobat. Atau lebih bagus jika disesuaikan dengan tema dari blog sobat. Pernak-pernik semacam ini menjadi penting agar pengunjung lebih tertarik pada blog sobat.


0 komentar:

Post a Comment

Terima Kasih Kunjungannya.....!!!!!!!!!

Tinggalkan jejak dengan berkomentar, saya akan sempatkan balas kunjung balik ke web/blog sobat semua. Blog ini telah diubah menjadi DO FOLLOW, jadi tidak perlu tukeran link. Cukup sobat berkomentar saja !

CARI UANG ONLINE,REKENING ONLINE,TRAFFIK BLOG

BISNIS DI INTERNET

Popular Posts

Powered by Blogger.

Check Page Rank of your Web site pages instantly:

This page rank checking tool is powered by Page Rank Checker service